

Ingin belajar komputer tapi tidak ada waktu atau dana yang cukup untuk mengikuti kursus komputer. Tenang anda tidak perlu khawatir karena anda dapat belajar secara gratis melalui channel youtube dengan nama “Multi Talenta Tutorial”. Channel ini dikelola oleh Multi Talenta Komputer agar bisa dipelajari oleh siapa saja, kapan saja dan dimana saja.

Apa saja sih yang dibahas di channel multi talenta tutorial?
1. Mulai dari cara menghidupkan komputer atau laptop
2. Belajar ms word
3. Belajar ms excel
4. Belajar ms power point
5. Belajar scan
6. Cara print
7. Pengaturan wifi
8. Belajar corel draw
9. Belajar adobe photoshop
10. Cara instal
11. Cara cara atasi masalah dalm komputer
12. Penggunaan internet untuk berbagai keperluan
13. Penjelasan tombol kombinasi keyboard
14. Dan masih banyak lagi yang dapat anda pelajari
Total lebih dari 500 video yang dapat anda pelajari semuanya dengan penjelasan yang mudah dipahami. Selamat belajar di channel multi talenta tutorial. Semoga channel ini dapat berkembang dan memberikan banyak manfaat untuk banyak orang. Terimakasih